admin

Dua Tipe Pecinta Buku, Semoga Kamu Bukan yang Kedua!

Jatuh cinta kadang membuat seseorang tampak bodoh, nalarnya tersendat dan berbuat apa pun demi yang dicintai. Bung Jep Di artikel sebelumnya, Bung Jep pernah bilang soal patah hati dengan buku. Sesuatu yang ga mengenakan tentunya. Apalagi patah hati dengan penerbit (duh, berat), tapi dijamin tidak jika dengan penerbit murah dan bersahaja seperti Bung Jep ini. …

Dua Tipe Pecinta Buku, Semoga Kamu Bukan yang Kedua! Selengkapnya »

Orang-orang Penting dalam Dunia Penerbitan

Salah satu alasan adanya penerbit adalah mewadahi para penulis yang punya banyak ide dan tulisan tapi bingung cara membukukannya. Penerbit dalam satu sisi berperan sebagai penyedia jasa, tetapi di sisi lain memiliki andil agar buku yang diterbitkan benar-benar layak dibaca oleh pembaca. Oleh karena itu, penerbit harus memiliki tim yang solid dan mumpuni. Tim terdiri …

Orang-orang Penting dalam Dunia Penerbitan Selengkapnya »

“Belajar Membaca” Adalah Cara Ampuh agar Mudah Menulis

Salah satu penyebab seseorang sulit menulis adalah tidak/jarang “belajar membaca”. Abul Muamar Di tulisan sebelumnya, Menerbitkan Buku Itu Mudah, Menulis Tidak, Bung Jep menyampaikan bahwa menulis itu tidak mudah. Banyak penulis yang memberi wejangan‒yang karena sering disampaikan sehingga terdengar klise, tetapi pada kenyataannya sulit dilakukan‒ kepada siapa pun yang hendak belajar menulis, yaitu membaca, membaca, …

“Belajar Membaca” Adalah Cara Ampuh agar Mudah Menulis Selengkapnya »

Menerbitkan Buku Itu Mudah, Menulis Tidak

Fokus penulis bergeser pada bagaimana cara menulis dengan baik sehingga menghasilkan karya yang berkualitas Bung Jep Hari ini Bung Jep merasa menerbitkan buku makin  dipermudah, apalagi kalau kamu punya duit dan wajib ‘ain adalah naskah. Menerbitkan lho, ya, bukan menulisnya. Menulis adalah suatu proses yang lain. Seperti di artikel sebelumnya, Bung Jep pernah bilang; diakui …

Menerbitkan Buku Itu Mudah, Menulis Tidak Selengkapnya »

5 Tips Penting Sebelum Mengirim Naskahmu ke Penerbit

Sebab, diakui atau tidak, menulis bukanlah pekerjaan yang mudah. Bung Jep Setelah naskah selesai ditulis, masih fresh from the oven, Sahabat Jep sebaiknya tak segera mengirimkannya ke penerbit. Ada seorang penulis yang memproses bukunya sampai bertahun-tahun. Mungkin banyak hal yang harus dipertimbangkan. Sahabat Jep bisa mengikuti tips-tips yang Bung Jep kutip dan olah dari blogdivapress.com …

5 Tips Penting Sebelum Mengirim Naskahmu ke Penerbit Selengkapnya »

Tiga Macam Pembatas Buku yang Buat Kamu Geleng-geleng, Mau Nyoba?

Bagi mereka yang sering lupa sampai halaman berapa yang dibaca, niscaya pembatas buku tak bisa dihindari. Bung Jep Bagi seseorang yang terbiasa membaca buku selesai dalam sekali duduk atau mereka yang punya ingatan kuat terhadap halaman, baris, bahkan kata dalam sebuah buku, pembatas buku mungkin tidak terlalu dibutuhkan. Namun, bagi mereka yang sering lupa sampai …

Tiga Macam Pembatas Buku yang Buat Kamu Geleng-geleng, Mau Nyoba? Selengkapnya »

Walaupun Tak Se-Femes Editor, Peran Proofreader Juga Penting

Bila boleh diibaratkan ranah detail tersebut seperti gajah dalam pelupuk mata, tetapi kadang tetap luput dari penglihatan. Bung Jep Terdapat proses yang cukup panjang sebelum buku yang layak ada di tangan pembaca. Biasanya proses editing menjadi sorotan. Namun, setelah melewati editor dan sebelum benar-benar terbit, sebuah buku (perlu, dan lebih seringnya begitu) melalui satu proses …

Walaupun Tak Se-Femes Editor, Peran Proofreader Juga Penting Selengkapnya »

Ada Tiga Macam Patah Hati dengan Buku, Kamu yang Mana?

Apa yang lebih menyiksa ketika banyak promo buku murah tapi tak punya uang untuk membelinya? Kalau urusan patah hati sama pacar, wis angel, angel, angel, bukan keahlian Bung Jep. Patah hati tidak hanya berhubungan dengan pacar, banyak macamnya. Nah, pernah ga Sahabat Jep patah hati sama buku? Gimana rasanya? Sakit tapi ga berdarah? Atau dibawa …

Ada Tiga Macam Patah Hati dengan Buku, Kamu yang Mana? Selengkapnya »

Melihat Editor Bekerja

Sengaja Bung Jep mengadopsi salah satu karya Aan Mansyur yang berjudul Melihat Api Bekerja untuk tulisan kali ini. Judul tersebut menunjukkan sekaligus mengajak bahwa kerja editor layak untuk dilihat karena termasuk salah satu pekerjaan penting di dunia penerbitan. Mari kita lihat cara kerjanya. Hari pertama sampai keempat  saya bertugas sebagai Kepala Sekolah baru, mencoba mempelajari …

Melihat Editor Bekerja Selengkapnya »