Tanggung Jawab Profesi Hukum Notaris dalam Tindakan Malapraktik dan Deliberate Dishonesty Actions

Penulis

Dr. Andyna Susiawati Achmad, S.H., M.Kn., M.H.

Tebal

vi+111 hlm, 15,5x23cm

ISBN

978-623-183-462-1

Jenis

Hukum

Rp59,000.00

Deskripsi:

Fungsi notaris cukup vital dalam rangka menciptakan kepastian hukum bagi masyarakat, menempatkan notaris sebagai perpanjangan tangan negara. Kehadiran notaris merupakan sebuah kebutuhan yang bersifat universal. Melihat kedudukan dan fungsi notaris dalam menjalankan tugasnya, perlu dipahami bahwa notaris mengemban tugas yang tidak mudah dan bukan merupakan pekerjaan semata-mata.
Notaris harus melaksanakan tugasnya dengan berlandaskan pada UUJN, Kode Etik Notaris, dan berbagai peraturan perundangan lainnya yang terkait dengan prosedur pembuatan akta. Namun, dalam praktiknya, notaris dapat melakukan kesalahan maupun kekeliruan dalam melaksanakan tugas dan kewenangannya.
Buku ini menjelaskan secara umum tugas notaris dan apa dan bagaimana tanggung jawab notaris dalam tindakan malapraktik dan Deliberate Dishonesty Actions. Buku ini dapat dijadikan sebagai salah satu acuan di bidang profesi notaris, terutama bagi mahasiswa fakultas hukum, para praktisi hukum, dan masyarakat pada umumnya yang menaruh perhatian pada bidan kenotarisan

Kirim Pesan
kirimkan pesan kepada admin untuk mengecek ketersediaan buku Tanggung Jawab Profesi Hukum Notaris dalam Tindakan Malapraktik dan Deliberate Dishonesty Actions