Perancangan Sistem Logistik

Penulis

Rika Ampuh Hadiguna

Tebal

vii+208, 15,5x23cm

ISBN

978-623-183-074-6

Jenis

Teknik

Rp79,000.00

Deskripsi:

Buku Perancangan Sistem Logistik adalah sebuah yang mempelajari konsep-konsep logistik untuk perancangan sistem logistik. Bidang ilmu logistik berkembang pesat di Indonesia beberapa dekade terakhir. Buku ini ditulis untuk memenuhi kebutuhan pembaca, khususnya mahasiswa dan dosen yang memperdalam keilmuan logistik dengan fokus pada perancangan sistem logistik.
Buku ini disusun dalam 14 bab yang berisikan berbagai teori dasar yang dibutuhkan untuk merancang sebuah sistem logistik. Semua pokok bahasan dalam buku ini bertujuan mengembangkan kemampuan untuk mengidentifikasi, merumuskan, dan menyelesaikan permasalahan sistem logistik yang kompleks dengan menerapkan prinsip-prinsip keteknikan, sains, dan matematis.

Kirim Pesan
kirimkan pesan kepada admin untuk mengecek ketersediaan buku Perancangan Sistem Logistik