Kelembagaan Pertanian

Penulis

Barokatuminalloh, Oke Setiarso, Neni Widyaningsih

Tebal

vi+93, 15,5x23cm

ISBN

Jenis

Pertanian

Deskripsi:

Kelembagaan dibentuk selalu bertujuan untuk memenuhi berbagai kebutuhan manusia sehingga lembaga mempunyai fungsi dan memiliki konsep yang berpadu dengan struktur.
Mengingat sektor pertanian sangat penting bagi kelangsungan hidup dan sangat rentan dalam segala kondisi, maka adanya kelembagaan pertanian akan berdampak pada ketahanan sektor pertanian yang semakin kuat. Dalam mengatasi masalah-masalah yang menghambat sektor pertanian, maka diperlukan adanya inovasi berupa kelembagaan petani. Kelembagaan petani yang dimaksud disini adalah lembaga petani yang berada pada kawasan lokalitas (local institution), yang berupa organisasi keanggotaan (membership organization) atau kerja sama (cooperatives), yaitu petani-petani yang tergabung dalam kelompok kerjasama.
Buku ini memberikan pemahaman tentang kelembagaan dan kelembagaan pertanian yang disertai dengan perbandingan kelembagaan pertanian antara di Indonesia dan negara lain.

Kirim Pesan
kirimkan pesan kepada admin untuk mengecek ketersediaan buku Kelembagaan Pertanian